Statistik Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Pidie 2016 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Pidie

Statistik Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Pidie 2016

Nomor Katalog : 4101002
Nomor Publikasi : 11090.1735
ISSN/ISBN : -
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 2 Januari 2018
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 1.53 MB

Abstraksi

Publikasi Statistik Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Pidie Tahun 2016 menyajikan data hasil pengumpulan data Susenas. Data yang disajikan pada publikasi ini merupakan data tahun 2016. Kesejahteraan mencakup berbagai aspek. Oleh karena itu, publikasi ini belum dapat mengukur sepenuhnya kesejahteraan rakyat. Namun demikian, penyajian tabel-tabel dalam publikasi ini diharapkan dapat menjadi referensi dalam pengukuran nilai kesejahteraan.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Pidie (Statistics of Pidie)

Jl. Prof. A.Majid Ibrahim - Sigli 24151

Mailbox : bps1109@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik