Booklet Statistik Daerah dan Indikator SDGs Kabupaten Pidie 2020 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Pidie

Booklet Statistik Daerah dan Indikator SDGs Kabupaten Pidie 2020

Nomor Katalog : 3102038.1109
Nomor Publikasi : 11090.2032
ISSN/ISBN : -
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 7 Desember 2020
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 8.49 MB

Abstraksi

Booklet Statistik Daerah dan Indikator SDGs Kabupaten Pidie merupakan publikasi yang dirancang bagi para pengguna yang membutuhkan data dan informasi statistik yang bersifat umum, ringkas, dan strategis terkait indikator-indikator strategis yang berasal dari publikasi statistik daerah serta memuat indikator SDGs Kabupaten Pidie. Booklet ini mencakup data kependudukan, ketenagakerjaan, Pendidikan, Kesehatan, Kemiskinan, Pembangunan Manusia, dan Pendapatan Regional. Untuk memudahkan pemahaman dan pemanfaatan data, disertakan pula penjelasan teknis dari setiap jenis statistik yang disajikan.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Pidie (Statistics of Pidie)

Jl. Prof. A.Majid Ibrahim - Sigli 24151

Mailbox : bps1109@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik